Sunday, December 4, 2016

Membuat Game Android

Halo semua, kali ini saya akan berbagi cara untuk membuat game simpel berbasis Android menggunakan Game Engine Unity 3D. Kali ini game yang akan dibuat adalah game Endless Running. Game yang pernah saya buat adalah game Endless Running berjudul "Escaping Brawijaya".

 Dimana konsepnya adalah mendapatkan poin sebanyak-banyaknya,  dan tentunya menghindari rintangan yang dapat membunuh serta objek yang dapat mengurangi poin.  Terlihat simpel,  tapi karena saya ingin membuat game yang lumayan adiktif,  saya beri sedikit bumbu di pergerakan karakternya.  Sehibgga butuh konsentrasi walau hanya menggerakkan karakter ke atas dan kebawah untuk menghindari rintangan sekaligus memperoleh poin.

Berikut game yang saya buat, klik gambar untuk download di playstore:

icon escaping brawijaya

Nah, pengalaman saya membuat game itu dimulai untuk memenuhi Tugas Akhir kuliah.
Berikut tutorial cara membuat game endless running yang saya dapatkan dan terapkan:


Dari situs-situs itulah saya membuat dasar atau pondasi game yang saya buat. Kemudian saya tambahkan fitur-fitur yang sekarang ada di dalam game, 
Dan berikut tambahan dari saya untuk membuat agar nilai dapat disimpan di sebuah variabel yang nantinya digunakan untuk Highscore. 



Selamat Mencoba!



Untuk Kalian yang ingin membuat aplikasi android tapi tidak tahu harus memulai darimana, baca juga: 

Related Posts:

  • Kenapa memilih Bootcamp ? Xsis Halo semua, Banyak yang masih galau karena "Bootcamp apaan ya?" Atau "Kenapa memilih bootcamp nih?"  Bagi kalian yang awal masalah kerja atau awal-awal. Mendengar kata 'Bootcamp' sendiri pasti akan bingung dan tid… Read More
  • PT. Xsis Mitra Utama Bootcamp JAVA part 1 Seperti judulnya, sekarang saya ingin memberikan sebuah pengalaman saya yang lumayan mengesankan selama setelah lulus dari Teknik Informatika Universitas Sebelas Maret Surakarta atau disingkat UNS. Setelah lulus dengan predi… Read More
  • Pengalaman 6 Bulan Pasca Bootcamp Java Xsis Mitra Utama Apa kabar semua, back again on my blog... Akhirnya punya waktu dan mood untuk menulis lagi di blog saya yang biasa aja ini. Sudah mulai nyantai sih karena sekarang sudah selesai develop aplikasinya di tempat penempatan, dan … Read More
  • Popup Dialog Pada Fragment Android Studio Tutorial Halo semua, sekarang saya akan membagikan tutorial cara membuat popup dialog pada activity yang menggunakan fragment pada android studio. Hal pertama yang kamu butuhkan adalah membuat sebuah tampilan layout yang akan dimun… Read More
  • PT. Xsis Mitra Utama Bootcamp JAVA part 2 Halo, balik lagi nih, baru sempet bisa nulis lagi, oke kita lanjut cerita selanjutnya selama Bootcamp di PT Xsis Mitra Utama. Sebelumnya, saya masuk Bootcamp Java Batch 94. Selama Bootcamp Java sih oke aja . Lumayan dap… Read More

0 komentar:

Post a Comment